DI ANTARA
DI ANTARA
Pakro M.wangka |
Tidak buyar!
Masih diperangai angkasa yang sama
Hanya saja
Sedang mencari kaidah.
Aku hanya berjamu dihatimu
Entah itu hanya sesaat atau menginap
Bahkan Bermukim
Bagiku sama-sama berharganya
Yang jelas aku tidak dapat kembali pulang
Dalam keadaan temaram.
#diantara #puisi #sajak #pakromwangka
Buatin aku puisi dong bang🤗
BalasHapustentang apa?
Hapus